Musi Banyuasin

Korwil 5, Sarsito MPd Siswa Libur, Tetap Belajar di Rumah

250
×

Korwil 5, Sarsito MPd Siswa Libur, Tetap Belajar di Rumah

Sebarkan artikel ini

Muba,SMI

Kabut Asap, tidak dapat di anggap hal biasa, Kabut Asap bukan hanya menganggu pandangan namun juga memiliki dampak Negatif untuk kesehatan apalagi untuk pelajar, untuk Langkah yang diambil Dikbud Muba dengan membuat edaran untuk meliburkan Siswa saya rasa sudah Pas, dan sesuai dengan standar kadar cuaca demikian diungkapkan Sarsito MPd Korwil 5

Masih diungkapkan Sarsito Rabu (16/10) via seluler, untuk edaran sudah tepat, namun saya berharap dan menghimbau untuk guru walaupun libur Soal tetap di berikan sehingga walaupun libur, Siswa masih belajar, kemudian saya berharap kepada Guru tetap mengawasi siswa sehingga waktu libur tidak hilang sia sia

Untuk guru, walaupun Libur Tetap aktifitas, administarsi sekolah tetap di kerjakan, untuk wali murid awasi anal kita jangan sampai libur sekolah, hal negatif dikerjakan, usahakan anak tetap di rumah, libur 4 hari, jika kondisi membaik makan sekolah berjalan seperti biasa ujarnya (Feri)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *