Home / MUSI BANYUASIN

Senin, 2 September 2019 - 09:04 WIB

Pendidikan di Banyuasin Harus terdepan, Bupati Gandeng Dua Negara Internasional

BANYUASIN- SMI

Patut diacungi jempol upaya Bupati Kabupaten Banyuasin demi mencerdaskan anak bangsa khususnya putra putri masyarakat kabupaten Banyuasin. Belum sampai satu tahun Bupati Banyuasin H. Askolani. SH. MH dan wakil Bupati H. Selamet. SH yang dilantik pada tanggal 18 September 2018 lalu kini sudah menjalin kerjasama dengan dua Universitas negara internasional, tepatnya University Tenaga Nasional (Uniten) Negara Malaysia dan AWAN Institut Negara Jordania.
Saat di bincangi wartawan Bupati Banyuasin mengatakan bahwa kerja sama di dua negara tersebut demi terwujudnya kabupaten Banyuasin religius bangkit adil dan sejahtera.
” Hari ini kita menerima kunjungan dari Rektor University Tenaga Nasional (Uniten) Malaysia Prof Dr. Kamal Nasharuddin Bin Mustapha. Kunjungan ini dalam rangka menjalin kerjasama dibidang pendidikan modern dan hafiz quran dengan Pemerintah Kabupaten Banyuasin, dimana nanti Pemkab Banyuasin akan mengirim tamatan SMA sederajat untuk kuliah gratis di Uniten yang dibiayai Pemkab Banyuasin dengan syarat harus hafal Al-Qur’an minimal 5 juz,” ujar Bupati Banyuasin Senin(2/9/2019).

Baca Juga :  ILSV, Ranpur Buatan PT Jala Berikat Nusantara Perkasa Tampil Meriahkan Parade HUT TNI Ke-74

Lanjut Bupati Banyuasin sumber Daya Manusia (SDM) berkualitas dan unggul bagian dari visi misi Banyuasin bangkit adil sejahtera 2023. Pemerintah Kabupaten Banyuasin menjalin kerjasama dengan Universitas Tenaga Nasional (Uniten) Malaysia dan AWAN Institut Jordania untuk menempah pemuda pemudi calon pemimpin masa depan Kab Banyuasin.
” Uniten Malaysia merupakan University yang menyatukan ilmu umum (Tehnik, IT dan Ekonomi) dengan Ilmu Tahfidz Qur’an, sehingga selesai Kuliah 8 semester (4 tahun) para Alumni Hafal 30 Juz dan bahasa Inggris aktif, sedangkan
Untuk Awan Institut Jordania Kabupaten Banyuasin kerjasama dalam program Banyuasin religius terutama rumah tahfidz. Dimana nantinya, Pemkab Banyuasin akan mengirim sekitar 20 ustad dan ustaza untuk belajar al quran di Awan Institut Jordania dan hasilnya nanti akan diterapkan di Kabupaten Banyuasin,” tegasnya.(Deb)

Share :

Baca Juga

MUSI BANYUASIN

Pelanggan Baru PDAM Tirta Randik Langsung Dapat Nikmati air Bersih

MUSI BANYUASIN

APDESI Terbentuk, Ini Harapan Camat Sungai Lilin

MUSI BANYUASIN

Kodim 0401 Muba Gelar Pencanangan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM

MUSI BANYUASIN

Aklamasi Ibrahim SH Pimpin Ketua HIPMI Muba

MUSI BANYUASIN

Peserta Terbaik MTQ Asal Muba Bakal Dapat Hadiah Umroh Gratis

MUSI BANYUASIN

Jelang Nataru, Jajaran Pemasyarakatan Sumsel Gelar Apel Siaga

MUSI BANYUASIN

Lakalantas, Polres Muba Amankan 10 Bungkus Sabu

MUSI BANYUASIN

Pemufakatan Batas Desa Pangkalan Bulian, Pemkab Fasilitasi Pertemuan antar Desa
jenny mccarthy top less dylan o brien naked fuckhd.org big booty tranny porn beautiful black women nude, my babysitters a vampire pornography in middle east nudevids.org foster home for imaginary friends mia monroe only fans, sarai minx work me out sexs in the office fucknude.net charli xcx nip slip girl with trout video
cheating with a bbc men on the beach naked xxnxl.vip kim kardashian superstar reviews sexxx video hd new, mia khalifa social media post xxx video mom and son motherandsonporn.com hands free orgasm hypnosis boobies at the beach, rapper nelly instagram video big titty barista ashlyn peaks jimmy michaels xnxxbangbros.com camel toe in public where to watch uncensored hentai