Home / MUSI BANYUASIN

Selasa, 7 Januari 2020 - 13:36 WIB

2020 Jalan Rusak di Peninggalan dan Mangun Jaya di Tuntaskan

Muba,SMI

Kondisi ruas jalan lintas Peninggalan Muba-Jambi yang seringkali membuat kendaraan roda empat terjebak dan menjadi penyebab kemacetan tampaknya akan segera dituntaskan Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional (BPPJN) V Palembang

Perbaikan jalan nasional dari Palembang hingga perbatasan Jambi dilakukan besar -besaran tahun ini. Diketahui, ada tiga paket besar pengerjaan di sepanjang jalan lintas tersebut yakni Palembang – Betung senilai Rp124 miliar dengan panjang pengerjaan 55,16 Km, lalu Betung – Peninggalan dengan nilai kontrak sebesar Rp209 miliar dengan panjang 77,74 Km, dan Peninggalan – Batas Jambi dengan nilai kontrak Rp193 miliar.

“Ada tiga paket, semuanya sudah kita lakukan kontrak pada 30 Desember 2019 lalu. Pengerjaan dilakukan sampai 31 Desember 2020 ini,” ujar Kepala Satuan Kerja (Kasatker) PJN Wilayah I Sumsel, Deddy Mandarsyah.

Dikatakan, pengerjaan perbaikan jalan tersebut, dilakukan sesuai dengan kondisi jalan sesuai spot atau titik yang rusak. “Pengerjaanya satu tahun, kita pastikan tahun depan (2021) jalan sudah mulus dan lancar untuk dilalui,” terang dia.

Selain jalan lintas bagian timur Kabupaten Muba, sambung dia, di tahun ini juga terdapat perbaikan jalan lintas bagian tengah yakni Betung – Mangun Jaya dengan nilai kontrak sebesar Rp 23 miliar.

Baca Juga :  Pemkab Muba Hadiri Pelepasan Siswa-siswi Kelas IX SMP Negeri 5 Sekayu

“Rencananya itu hari ini kita lakukan kontrak untuk jalan Betung – Mangun Jaya. Jadi, dengan telah dilakukannya kontrak, pengerjaan perbaian jalan dapat segera dilakukan,” jelas dia.

Adanya pengerjaan di sepanjang jalan lintas tersebut dipastikan membuat arus lalu lintas menjadi tersendat, oleh karena itu pihaknya berharap masyarakat atau pengendara yang melintas untuk bersabar.

“Titik -titik yang menjadi prioritas pengerjaan kita adalah lokasi kerusakan yang berada di simpul kemacetan, seperti di Bayung Lencir,” tandas dia.

Sementara itu, Bupati Muba Dodi Reza Alex Nooerdin menyebut kondisi ruas jalan tersebut wajib dan harus dituntaskan, kita sering berkordinasi dengan Pemerintah Pusat Dalam Ini Kementerian PUPR dan Pihak Balai Besar, Mengingat jalan yang melintasi Kabupaten Musi Banyuasin dengan Status Jalan Negara tersebut merupakan kewenangan Pemerintah pusat, dan Jika pemkab Muba Yang memperbaiki akan melanggar aturan walau demikian demi kenyamanan warga muba pihak Pemkab Muba selama ini hanya memback up proses perbaikan sementara dengan stake holder terkait Di Muba

Baca Juga :  Curi Sepeda Motor Dua Pelaku di Amankan Unit Reskrim Polsek Tungkal Jaya

“Selama ini untuk mengatasi kerusakan hanya sifatnya sementara, Pemkab Muba pihak perusahaan dan warga gotong royong menimbun jalan yang rusak tersebut dengan batu dan Alhamdulillah, akhirnya Berkat kordinasi yang baik selama ini Jalan Negara yang melewati Muba segera diperbaiki,” oleh Pemerintah Pusat ungkapnya.

Dodi mengatakan, dirinya akan terus berjuang dan berkoordinasi dengan pemerintah pusat untuk menginventarisir jalan nasional lainnya yang rusak di wilayah Muba.

“Selama ini kita langsung berkomunikasi dengan kementerian PUPR dan selain Itu Kita terus melaporkan point point jalan rusak di daerah Musi Banyuasin yang menjadi kewenangan pusat, agar jalan nasional yang rusak di Muba segera di perbaiki, Pemkab Muba dalam hal ini akan takan pernah letih untuk memperjuangkan jalan jalan nasional jalan provinsi dan termasuk jalan kabupaten untuk terus kita tuntaskan secara bertahap dan berkesinambungan sehingga semua terhubung dengan baik dan kita juga terus berkoordinasi dan bersinergi untuk menuntaskan jalan nasional yang rusak di Muba,” pungkasnya.(Feri)

Share :

Baca Juga

MUSI BANYUASIN

Bupati MUBA Di Tahan Ketua KPK:Firli Bahuri, Bertekad Bebaskan NKRI dari Praktik-Praktik Korupsi

MUSI BANYUASIN

Merasa Dirugikan Pemilik Bengkel Gemilang Jaya Motor Beruge Lapor Polisi

MUSI BANYUASIN

SMP N 5 Sungai Lilin Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H

MUSI BANYUASIN

Jalankan Fungsi Legal Assistance, Tim Kejati Pantau Progress Pembangunan Gedung RSUD Sekayu

MUSI BANYUASIN

Muba Jadi Pilihan Studi Banding Pemkab Kapuas Hulu

MUSI BANYUASIN

Cegah Virus Corona, Pemkab Muba Bupati Keluarkan Himbauan

MUSI BANYUASIN

Putus COVID-19 Kejari Giat Bansos

MUSI BANYUASIN

Dodi Reza Hadiri Pernikahan Petugas Kebersihan Ruang Kerjanya
jenny mccarthy top less dylan o brien naked fuckhd.org big booty tranny porn beautiful black women nude, my babysitters a vampire pornography in middle east nudevids.org foster home for imaginary friends mia monroe only fans, sarai minx work me out sexs in the office fucknude.net charli xcx nip slip girl with trout video
cheating with a bbc men on the beach naked xxnxl.vip kim kardashian superstar reviews sexxx video hd new, mia khalifa social media post xxx video mom and son motherandsonporn.com hands free orgasm hypnosis boobies at the beach, rapper nelly instagram video big titty barista ashlyn peaks jimmy michaels xnxxbangbros.com camel toe in public where to watch uncensored hentai