Muba, SMI
Pemilihan kepala desa serentak di kabupaten Musi Banyuasin di laksanakan di 12 kecamatan di kabupaten Musi Banyuasin termasuk desa Muara teladan yang melaksanakannya Wakil Ketua DPRD Muba Irwin Zulyani pantau langsung kegiatan pemilihan tersebut.
Irwin Zulyani mengatakan saya memantau terus perkembangan pemilihan kepala desa mulai dari penetapan kepala desa awal pelaksanaan kampanye sampai hari pencoblosan tanggal 9 maret 2020,
Mengingat Desa Muara teladan memiliki 6 tps saya rasa cukup ideal,karana dapat meningkan partisipasi pemilih karana jarak desa muara teladan cukup luas
Dengan jumlah mata pilih kurang lebih 3546 mata pilih tentunya jumlah ini cukup banyak,barang tentu potensi konflik antar pendukung bisa saja terjadi,dengan 6 tps tersebar ini, efisien waktu mulai dari pencoblosan sampai dengan penghitungan cepat selesai.keamanan tentunya terjamin karena masa dapat di kendalikan dengan baik.
Saya berharap dengan adanya pemilihan kepala desa ini mesyarakat dapat berpartisipasi aktif tentu kepala desa yang terpilih nanti berdasarkan kehendak masyakat,tambah dia untuk kepala desa yang terpilih nanti dapat membawah desa Muara teladan ini lebih baik dan tambah sejahtra
Setelah usai pemilihan kepala desa saya berharap tidak ada lagi berkelompok kelompok ,pendukung siapapun karena ini adalah proses demokrasi yang kita laksanakan,tentu pelaksanakan ada menang dan kalah,mari bersama sama kita bangun desa Muara teladan.
Dari pantauan yang ikut melaksanakan Pantaun langsung Pilkades Sekda Muba Drs. H. Apriyadi, M.Si ,Wakil Ketua DPRD Muba Irwin Zulyani,Polres Musi banyuasin dan Prangkat daerah
Pada kompetisi kepala Desa Muara teladan yaitu
Nomor urut 01 Nazori,sh,Nomor 02 kristian,st ,Nomor urut 3.Ulet suharto A,Ma,Nomor urut 04 fatahila dan Nomor urut 5 sailendra (i.k)